Anda ingin menyantap kue atau makanan ringan khas Indonesia, teruatama makanan khas suku Betawi? Resep Kue Pancong dari Betawi ini salah satu pilihannya! Tiap-tiap daerah di Indonesia menyebut Kue Pancong dengan berbagai macam nama. Contohnya seperti Rangin atau Bandros. Sama seperti makanan-makanan pada daerah-daerah lain. Beda nama, tetapi jenis makanannya sama. Sepintas kue ini terlihat mirip dengan Kue Pukis. Tetapi, setelah Anda mencicipinya, Anda akan tahu bedanya. Nah, tidak sabar ingin membuat makanan ringan yang sederhana namun spesial ini? Ayo, segera kita olah resep makanan ringan ini!
Home » Resep Kue » Resep Kue Pancong Betawi (Rangin) Enak Menggoda
Resep Kue Pancong Betawi (Rangin) Enak Menggoda
10:46 PM
Anonymous
Labels:
Resep Kue
No comments:
Post a Comment